5 GEMPA Mematikan yang Pernah Menggoyang Pulau Jawa, Diantaranya Picu Gelombang Tsunami Menyapu Daratan

- 21 November 2022, 20:28 WIB
Tsunami Pangandaran akibat gempa tahun 2006 telah meporakporandakan pantai dstinasi wisata Pangandaran
Tsunami Pangandaran akibat gempa tahun 2006 telah meporakporandakan pantai dstinasi wisata Pangandaran /posko-jenggala.org/

Gempa mematikan selanjutnya terjadi di Pangandaran pada 17 Juli 2006 sekitar pukul 15.19, gempa dengan kekuatan 7,7 SR mengguncang Pangandaran dan wilayah pesisir di selatan Pulau Jawa.

Jumlah korban tewas semakin besar, setelah gempa mematikan tersebut memincu terjadinya gelombang tsunami yang menyapu daratan.

Akibatnya, total jumlah korban tewas diperkirakan mencapai 600 orang.

Pangandaran menjadi wilayah terdampak terparah. Menurut John Minogue, warga Pangandaran, tsunami terjadi sekitar 15 menit usai gempa.

3.Gempa Tasikmalaya, 2009

Gempa mematikan ini terjadi pada Rabu 2 September 2009 pada pukul 14.55 WIB. BMKG melaporkan kekuatan gempa mencapai 7,3 skala Richter.

BMKG melaporkan, gempa tersebut terjadi akibat tumbukan lempeng Indo-Australia terhadap lempeng Eurasia.

Baca Juga: Cara Mengerjakan Tugas LK 2.2 Menentukan Solusi PPG Dalam Jabatan 2022, Berikut Contohnya!

Kekuatan getaran gempa Tasikmalaya tersebut mengakibatkan dampak kerusakan cukup luas hingga Cianjur dan kota Jakarta.

Bahkan ketika itu, di Cianjur pasca gempa Tasikmalaya memicu longsor yang menewaskan 40 orang warga.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x