Pemkot Bandung Upaya Perbaiki Mental dan Etika Sopir Angkot

- 1 November 2023, 06:10 WIB
Dishub Kota Bandung menyelenggarakan Pelatihan dan Bimbingan Teknis bagi Pengemudi Armada Angkutan Kota Tahun 2023.
Dishub Kota Bandung menyelenggarakan Pelatihan dan Bimbingan Teknis bagi Pengemudi Armada Angkutan Kota Tahun 2023. /Instagram @ bdg.dishub

@hendraandi, Dilarang mgetem, dilarang naik turunin penumpang selain di halte, gaboleh ngitung uang sambil jalan bari udud

@ hilmi_auzi, Kalo feeder ide bagus, dan dengan seharusnya terminal cicaheum tidak beroperasi lagi terminal pindah ke perbatasan ddi luar bandung timur, supaya bus besar yang rawan mencelakakan dan membuat macet juga polusi tidak masuk ke kota bandung, penumpang turun trus ke kota bandung nya naik feeder

@ the.public.transport, Yuks semangat Jajaran dishub untuk mengatur angkutan umum lebih baik dan lebih nyaman untuk masyarakat ......semangat!!!!

@ satrioikhwan,  mantap, semoga lancar sampai implementasi nanti ????

@ erlinaindriasari, Terima kasih Dishub Kota Bandung yg tetap konsisten membina para pengemudi angkutan kotanya dengan memberikan pelatihan dan bimbingan teknis mengenai keselamatan berlalulintas, sehingga di harapkan dgn adanya pelatihan seperti ini dapar mewujudkan Angkutan Umum di kota Bandung yg lebih tertib ramah beretika dan profesional....go...go..go...Dishub Kota Bandung....???????????? ***

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: Instagram @ bdg.dishub


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah