Pembangunan Under Pass dan Penataan Stasiun Batutulis Bogor, Jadi Solusi Kemacetan di Jalan Saleh Danasamita

- 11 Januari 2023, 20:45 WIB
Walikota Bogor Bima Arya dan Wakil Walikota Dedie A Rachim, saat meninjau progres proyek pembanguna underpass dan penataan stasiun Batutulis.
Walikota Bogor Bima Arya dan Wakil Walikota Dedie A Rachim, saat meninjau progres proyek pembanguna underpass dan penataan stasiun Batutulis. /Tangkapan layar Instagram@bimaaryasugiarto/

Menurut Bima Arya, Underpass ini akan memecahkan persoalan perlintasan tidak sebidang dengan arus lalulintas.

“Jadi nanti tidak ada macet lagi,” tambah Bima

Sementara wakil walikota Bogor Dedie A Rachim yang mendampingi Bima Arya mengatakan, “menyatu dengan Bumi Ageung ( Museum Kerajaan Pakuan Pajajaran) Batutulis, Keren,” katanya.

Tanggapan Netizen Terhadap Proyek Underpass dan Penataan Stasiun Batutulis Bogor

Berbagai komentar netizen yang disampaikan di Instagram @bimaaryasugiarto terkait dengan proyek pembangunan underpass dan penataan stasiun Batutulis Bogor.

Pemilik akun chandradewi1965 mengatakan, Mantap kang Bima, Cipaku jadi keren.

Kemudian pemilik akun indra_nopiansyah, semangat pak Bima bangun kota Bogor biar cantic dan rapih

Selanjutnya pemilik akun luxmansie_aktivis_relawan_Ism juga mengatakan, Kang Bima Arya langsung turun kelokasi proyek, tidak perlu anak buah yang ABS. Insya Allah jabatan dan tanggung jawab lebih tinggi pasti menanti, Aamiin Ya Rabbal Alamin.

Baca Juga: Kode Redeem FF Hari Ini 10 Januari 2023, Ada M1014 Green Flame Draco Vs M1014 Demolitionist, Mana Lebih Sakit?

"Saya warga perumahan podok permai di sebelah rel situ persis, nanti masuknya lewat mana?" kata pemilik akun joshuawinanto bertanya kepada @bimaaryasugiato.

Kawasan stasiun Batutulis yang akan dilakukan penataan meliputi, area parkir, penambahan ruang tunggu, akses keluar masuk penumpang, jalur penyeberangan Orang (JPO) dan renovasi bangunan heritage.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: instagram @bimaryasugiarto Instagram @pemkotbogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x