KASUS SUBANG, Yosep Sudah Menduga Siapa Pelaku, Ia tidak Pandang Bulu, Misteri Pembunuhan di Jalancagak

- 4 Juli 2022, 08:02 WIB
Rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang, saksi Yosep, dan saksi Yoris, dengan pengacara Rohman Hidayat
Rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang, saksi Yosep, dan saksi Yoris, dengan pengacara Rohman Hidayat /DeskJabar.com

Yosep menjawab sangat dekat dan sangat sayang, dimana Zia memanggilnya “kakek”.

Kemudian Yosep meminta doa masyarakat, agar kasus pembunuhan anak dan istrinya segera terbongkar, dimana pelakunya dihukum.

Baca Juga: Denny Sumargo Diruqyah, Ustadz Muhammad Faizar : Ada Jin yang Mengikuti

Yoris adalah anak Yosep, dan merupakan kakak dari Amalia, sedangkan Yanti adalah istri Yoris, menantu dari Yosep dan Tuti.

Yosep merasa kesal dengan ada saksi lain yang dinilainya melakukan framing terhadap dirinya, menciptakan anggapan seolah pelaku pembunuhan.

Sementara itu, Fredy Sudaryanto, salah seorang pemerhati kasus Subang, menilai, bahwa pernyataan Yosep itu merupakan sesuatu yang menarik dan luar biasa.

Baca Juga: Masak Daging Qurban Cuma Gitu-gitu Aja? Cobain Nih Resep Rica-Rica Daging Sapi, Dijamin Endolita

Namun, tampaknya Fredy Sudaryanto penasaran, keberadaan sejumlah saksi lain ketika pagi ditemukan kejadian di rumah TKP (tempat kejadian perkara) di Ciseuti Jalancagak, Subang itu.

Melalui YouTube Fredy Sudaryanto Sport, “Sungguh kah Mereka Tidur ?”, diunggah Senin, 4 Juli 2022, membahas beberapa saksi berdasarkan informasi yang sudah beredar di media, sedang dimana dan di mana ketika pagi kejadian itu.

Misalnya, Yosep, Yoris dan Yanti, Danu, Mimin (istri kedua Yosep), dan Arigi (anaknya Mimin), Wahyu, Opik, dan Kosasih.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Fredy Sudaryanto Sport YouTube Koin Seribu 77


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x