KASUS SUBANG, Yosep Sudah Menduga Siapa Pelaku, Ia tidak Pandang Bulu, Misteri Pembunuhan di Jalancagak

- 4 Juli 2022, 08:02 WIB
Rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang, saksi Yosep, dan saksi Yoris, dengan pengacara Rohman Hidayat
Rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang, saksi Yosep, dan saksi Yoris, dengan pengacara Rohman Hidayat /DeskJabar.com

DESKJABAR – Upaya menguak kasus pembunuhan di Jalancagak, Subang, terindikasi mulai ada gambaran mengarah siapa diduga pelaku.

Pada kasus Subang, sepertinya Yosep sudah menduga siapa pelaku pembunuhan anak dan istrinya. Ia tidak akan pandang bulu.

Yosep adalah ayah dari Amalia Mustika Ratu (23) dan suami dari Tuti Suhartini (55) yang ditemukan tewas karena pembunuhan, dalam bagasi sebuah mobil Alphard pada rumah di Ciseuti, Jalancagak, Subang, 18 Agustus 2021.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Pelaku Pembunuhan Berlatar Lahir yang tidak Jelas, Kata Ahli Forensik Memprediksi

Namun Yosep menyerahkan penyidikan kasus pembunuhan itu kepada polisi.

Koin Seribu 77, bagaimana jika orang yang kemudian ditetapkan sebagai tersangka, ternyata adalah orang dekat ?

Dijawab Yosep, “Dari awal, bapak tidak akan pandang bulu. Proses sesuai hukum berlaku !” ujar Yosep melalui YouTube Koin Seribu 77 diunggah 28 Juni 2022.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Orang Kesurupan vs Cara Ilmiah Mana yang Akurat ? Anjas Menganalisa Misteri Pembunuhan

Kemudian, Koin Seribu 77 bertanya pula kepada Yosep, soal kedekatan dengan Zia, cucunya yang masih anak kecil, merupakan anak dari Yoris dan Yanti.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Fredy Sudaryanto Sport YouTube Koin Seribu 77


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x