Kasus Subang Membara, Danu Dituduh Bohong oleh YOSEF, ATS Lawfirm Berikan Klarifikasi Eksklusif

- 26 April 2022, 14:09 WIB
Achmad Taufan bersama ATS Lawfirm angkat bicara soal tuduhan blak blakan Yosef kepada Danu / Dokumen ATS Law Firm
Achmad Taufan bersama ATS Lawfirm angkat bicara soal tuduhan blak blakan Yosef kepada Danu / Dokumen ATS Law Firm /

Selain itu, keterangan Danu sering berubah-ubah, tidak heran Yosef menganggap Danu berbohong.

Meski begitu, hingga saat ini belum ada keterangan resmi dari polisi terkait keterangan Danu ini.

Baca Juga: KASUS SUBANG Di Titik FINAL: Kuasa Hukum DANU Blak Blakan MENGEJUTKAN, Benarkah Saksi Ini?

Hal itu juga yang menyulut api perpecahan di keluarga korban.

"Danu tidak mengetahui siapa sosok Banpol tersebut. Karena di awal Danu berfikir kalo yg mendatanginya ialah pihak kepolisian yg ingin memeriksa TKP. Itu didukung dengan adanya kunci yg dibawa oleh orang tersebut. Dimana hanya pihak kepolisian yg mengamankan kunci tersebut. Perlu diingat bahwa Danu berada di TKP diperintahkan Yoris melalui telpon dan pesan wa untuk menjaga lokasi," kata Taufan.

Achmad Taufan juga berharap agar polisi juga segera memeriksa sosok Banpol tersebut.

"Banpol yang jd viral itupun harapan kami kepolisian bisa benar benar konsen memeriksa sosok Banpol ini siapa tau bisa menambah bahan kepolisian untuk mendapatkan motif kejahatan dibalik pembunuhan ini dan segera menangkap siapa pelakunya," pungkas Achmad Taufan.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah