KASUS SUBANG TERBONGKAR, Kenapa Lama Terungkap ? Ternyata Ini Target Utama Polisi Ungkap Pembunuh Ibu dan Anak

- 12 April 2022, 08:54 WIB
TKP kasus Subang. Polisi pasti memiliki target utama dalam upaya penangkapan pelaku kasus pembunuh ibu dan anak di Subang yang lama belum terungkap
TKP kasus Subang. Polisi pasti memiliki target utama dalam upaya penangkapan pelaku kasus pembunuh ibu dan anak di Subang yang lama belum terungkap /DeskJabar/Kodar Solihat

 

DESKJABAR – Masih belum jelas kapan polisi akan mengungkap kasus pembunuh ibu dan anak di Subang, namun yang pasti polisi tentu memiliki target utama dalam upaya penangkapan pelaku.

Berdasarkan analis dari berbagai pihak, menyebutkan bahwa pelaku kasus pembunuh ibu dan anak di Subang ini ternyata lebih dari satu orang.

Dengan demkian ada beberapa peran yang dilakukan oleh si pelaku untuuk menghabisi nyawa Tuti dan Amel. Ada pelaku sebagai eksekutor ada juga pelaku yang menjadi dalang terjadinya peristiwa sadis kasus Subang ini.

Baca Juga: BERITA Persib Terbaru, Benarkah Butuh Ciro Alves ? Begini Pendapat Penyerang Legend Persib Sutiono Lamso

Baca Juga: CATATAN Persib Hari Ini, 10 Pemain Tinggalkan Tim Asal Bandung, Selamat Datang Ciro Alves dan Osvaldo Haay ?

Seperti yang disampaikan di Pakar Hukum Pidana, Dr. Heri Gunawan yang mengatakan dirinya yakin bahwa untuk mengungkap kasus Subang ini, kepolisian sedang mengejar target utamanya yaitu eksekutornya dulu baru dalangnya.

Menurut Heri Gunawan selamaa sang eksekutor kasus pembunuh ibu dan anak belum terungkap, maka dalangnya tidak akan tertangkap.

“Mungkin saat ini saya melihat penyidik atau pihak kepolisian itu untuk mengungkap eksekutornya yang jadi kendala. Kalau eksekutor sudah tertangkap dalangnya tidak bisa ngeles lagi ,” kata Heri Gunawan kepada DeskJabar.com, Senin 11 April 2022.

kasus subBaca Juga: KASUS SUBANG TERUNGKAP, Ini Pengakuan Tiga Saksi Saat Kejadian Pagi Hari 18 Agustus 2021 di Kampung Ciseuti

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x