20 Peringkat Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi Webometrics, Universitas Indonesia di Top, ITB ?

- 27 Januari 2022, 08:40 WIB
Kuliah perguruan tinggi terbaik adalah cita cita lulusan SLTA
Kuliah perguruan tinggi terbaik adalah cita cita lulusan SLTA /pixabay/nikolayhg/

Peringkat selanjutnya atau posisi keempat perguruan tinggi terbaik di Indonesia adalah Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya, dengan peringkat dunia 1.103.

Posisi kelima perguruan tinggi terbaik di Indonesia diduduki oleh Universitas Brawijaya (Unibraw) Malang, dan mendapatkan peringkat dunia 1.163.

Peringkat selanjutnya, keenam, adalah Universitas Airlangga (Unair) Surabaya. Perguruan tinggi ini mendapat posisi dunia 1.272.

 Baca Juga: Disebut Memiliki Aura yang Ramah, Berikut Profil dan Biodata Joel MCI 9 Lengkap dengan Akun Medsos

Universitas Telkom atau lebih dikenal dengan Telkom University (Tel-U) Bandung ada di peringkat ketujuh, atau peringkat 1.417 di dunia.

Disusul oleh Universitas Andalas Padang di peringkat delapan atau ke 1826 dunia. Kemudian Universitas Bina Nusantara (Binus) atau Binus University di peringkat 9 perguruan tinggi terbaik di Indonesia atau 1.949 di dunia.

Institut Teknologi Bandung menduduki peringkat 10 perguruan tinggi terbaik di Indonesia, atau ke- 2.126 di dunia. 

Berikutnya, peringkat 11 dipegang oleh Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, atau di peringkat ke 2.232 dunia.

Ada Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta, di peringkat 12 dengan peringkat dunia ke 2.270.

 Baca Juga: Lirik Lagu Tears yang Dinyanyikan 2ND Chance Grup Asuhan Ariel Noah X Factor Indonesia

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: webometrics.info


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah