Penampakan Di Pasar Tradisional Palasari Bandung, Ada Anak Sanggar Yang Sedang Belajar Gambar

- 26 Januari 2022, 18:17 WIB
Pasar buku Palasari lebih dikenal masyarakat Bandung dibanding pasar tradisionalnya..
Pasar buku Palasari lebih dikenal masyarakat Bandung dibanding pasar tradisionalnya.. /Drs Rizal Sapari/DeskJabar

DESKJABAR- Pasar tradisional Palasari Bandung adalah pasar tradisi yang terlupakan oleh masyarakat Bandung.

Pasar tradisional Palasari ini berlokasi didaerah Jalan Palasari ( jalan Lodaya) Kota Bandung belakang pasar buku palasari di Kecamatan Lengkong, Kota Bandung.

Pasar buku Palasari lebih dikenal masyarakat Bandung dibanding pasar tradisionalnya.

Baca Juga: MONUMEN BANDUNG LAUTAN API, Di Taman Tegallega Bandung Tempat Wisata Baru Warga Bandung.

Aktivitas pasar tradisional ini masih ramai aktif dengan kios-kiosnya yang menjual kebutuhan sembako, alat rumah tangga, sampai pakaian dan lainnya.

Meskipun pada siang itu waktu menunjukan pukul 13.00 WIB, kegiatan pasar tradisional tersebut masih ramai lalulalang para pembelinya.

Ada hal yang menarik perhatian , terlihat di pojokan pasar tersebut,  salah satu kios tembakau ada sekelompok anak kecil sedang belajar visual.

Baca Juga: Suara 7 Jenis Hewan Ini Pertanda Sedang Ada Makhluk Halus Saat Malam Hari, Juga Terjadi di Bandung

Kios tembakau tersebut lokasinya tepat bersebelahan dengan Masjid Al-Ishlah dekat pemukiman warga yang padat penghuninya.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x