Berita Terkini! Suara Iwan Saputra Naik Dekati Ade Sugianto di Pilkada Kabupaten Tasikmalaya 2020

- 10 Desember 2020, 10:09 WIB
tangkapan layar hasil tabulasi penghitungan suara KPU Kabupaten Tasikmalaya
tangkapan layar hasil tabulasi penghitungan suara KPU Kabupaten Tasikmalaya /instagram/kpukabtasik

Sementara pasangan nomor urut 4, Iwan Saputra - Iip Miptahul Paoz mendapat 307.512 suara atau 32,10 persen. Raihan sementara pasangan Iwan-Iip ini lebih kecil 7.412‬ dari sebelumnya 8.330 suara atau 0,88 persen dari raihan suara sementara untuk pasangan Ade Cecep.

Sedangkan pada data sebelumnya yakni Rabu 9 Desember hingga pukul 21.00, pasangan nomor urut 1 yakni Aziz Rismaya Mahfud - Haris Sanjaya memperoleh sebanyak 218.707 suara atau 23,08 persen.

Kemudian pasangan nomor urut 2, Ade Sugianto - Cecep Nurul Yakin mengantongi 312.676 suara atau 33.00 persen. Kemudian pasangan nomor urut 3, Cep Zamzam - Fadil Karsoma meraih 111.833 suara atau 11,80 persen.

Baca Juga: Bawaslu Jawa Barat Terima Laporan Politik Uang di Pilkada Kabupaten Tasikmalaya

Sementara pasangan nomor urut 4, Iwan Saputra - Iip Miptahul Paoz mendapat 304.306 suara atau 32,12 persen. Raihan sementara pasangan Iwan-Iip ini lebih kecil 8.330 suara atau 0,88 persen dari raihan suara sementara untuk pasangan Ade Cecep

Klaim kemenangan atas pasangan Ade Sugianto pun sudah menyeruak semalam bahkan beberapa ucapan selamat sudah berseliweran di media sosial. 

Begitu juga ucapan selamat juga terus berdatangan untuk kemenangan Ade Sugianto.
Ade Sugianto sendiri adalah calon bupati petahana dari PDI Perjuangan.

 Baca Juga: Calon Bupati Indramayu Daniel Mutaqien Menyerah, Beri Ucapan Selamat Kepada Lawannya Nina Agustina

Sebelumnya Ade menjabat wakil bupati dua periode, dan periode terakhir karena bupati UU Ruzhanul Ulum jadi Wakil Gubernur akhirnya Ade Sugianto naik menjadi Bupati Tasikmalaya.

Pilkada Kabupaten Tasikmalaya 2020 menarik untuk disimak. Pasalnya terjadi perbedaan angka antara quick count versi LSI Denny JA dengan perhitungan real count KPU Kabupaten Tasikmalaya.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah