KODE REDEEM FF, Senjata Kingfisher vs M24 Storm Surge, Perbandingan Keunggulan di Free Fire

- 15 April 2023, 11:23 WIB
KODE REDEEM FF, senjata Kingfisher vs M24 Storm Surge, perbandingan keunggulan di Free Fire
KODE REDEEM FF, senjata Kingfisher vs M24 Storm Surge, perbandingan keunggulan di Free Fire /Instagram @freefirebgid

DESKJABAR – Ketersediaan senjata jenis sniper atau penembak jitu juga diperlukan pada game Free Fire, bahkan tersedia pula pada Kode Redeem FF. Ada perbandingan keunggulan, antara senjata Kingfisher dan M24 Storm Surge bisa jadi pilihan.

 

Ada perbedaan karekteristik keunggulan antara senjata Kingfisher dan M24 Storm Surge pada game Free Fire. Tetapi jika sama-sama muncul pada Kode Redee FF, maka akan dapat dipilih sesuai kebutuhan karakteristik dan jenis kondisi musuh.

Sejauh ini, senjata sniper Kingfisher dan M24 Storm Surge termasuk yang selalu ditunggu pada game Free Fire, apalagi pada Kode Redeem FF. Bisa tiba-tiba saja, kedua senjata itu muncul bersamaan.

 Baca Juga: KODE REDEEM FF, Gamer Curiga M1887 dan M1014 Bakal Nerf di Free Fire

Kesamaan keunggulan dan perbedaan kekurangan

 

Senjata Kingfisher merupakan jenis semiotomatis, sedangkan M24 Storm Surge adalah jenis gerendel. Penembakan Kingfisher tinggal tembak langsung dengan peluru kembali terisi, sedangkan M24 Storm Surge harus dikokang dulu.

Secara umum, ada kesamaan keunggulan antara Kingfisher dan M24 Storm Surge, yaitu reload speed dan efek damage yang sama-sama tinggi. Ini memudahkan survivor dalam kecepatan kembali menembak sasaran.

Namun ada perbeadaan kekurangan, dimana senjata Kingfisher kemampuan movement speednya kurang diandalkan, sedangkan M24 Storm Surge adalah kapasita peluru lebih sedikit.

 Baca Juga: SCAR Titan Dijual Murah di Mystery Shop FF, Ini Kemampuan Senjata itu di Free Fire

Rekomendasi sesuai kondisi pertempuran

 

Melihat karakteristik masing-masing antara Kingfisher dan M24 Storm Surge, sebenarnya ada rekomendasi penggunaan sesuai kondisi pertempuran. Jadi tidak bisa disebutkan apakah salah satu diantara kedua senjata itu ada yang lebih bagus atau tidak.

Senjata Kingfisher lebih cocok untuk menembak jitu sasaran jarak jauh dalam keadaan bergerombol. Sebab, karena sudah terkokang satu kali, maka lebih cepat menembak lawan berikutnya.

Sedangkan M24 Storm Surge menembak lawan pada jarak jauh pada posisi sulit. Keunggulannya, adalah M24 Storm Surge adalah kemampuan akurasinya yang lebih baik dibandingkan Kingfisher.

 Baca Juga: KODE REDEEM FF, Antara M1887 Eagle Gaze vs M1887 One Punch Man di Free Fire, Mana Lebih Unggul ?

Karena jumlah peluru Kingfisher lebih banyak, juga lebih diandalkan untuk menembak lawan dalam posisi bergerombol. Sedangkan M24 Storm Surge membuat survivor lebih bergerak lincah mencari posisi kembali menembak sasaran.

Nah, jadi walau jumlah peluru Kingfisher lebih banyak, tetapi tidak jaminan langsung jitu menembak lawan. Sedangkan M24 Storm Surge walau pelurunya lebih sedikit, tetapi karena akurasi lebih bagus, maka bisa merontokan lawan lebih baik.

 Baca Juga: KODE REDEEM FF, Gamer Curiga M1887 dan M1014 Bakal Nerf di Free Fire

Pihak Garena munculkan pula tampilan antara senjata Kingfisher dan M24 Storm Surge pada Instagram @freefirebgid, pada 9 April 2023.

Sejumlah komentar netizen gamer Free Fire muncul, misalnya :

@hifzhan.maulana, Min kenapa Freefire sekarang mulai susah buat ngedapeti item di lucky royal aku udah keluar diamond banya banget buat ngedapetinb skin mini UZ

@ adheverschangeofheart, Statistiknya dibolak balik sma skin yg sudah sudah, Ga dapet, tpi bomat game lagi ngebug skin gosong

@bang_gopal.ff, Mantap min gua udah dapet semua cuma sekali spin ????

Dan lain-lain. ***

Editor: Kodar Solihat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x