Tranformasi Digital, Rumah Sakit Umum Pindad Bandung Luncurkan Aplikasi RSU Pindad Mobile

- 14 Februari 2023, 18:26 WIB
Rumah Sakit Umum Pindad Bandung meluncurkan aplikasi RSU Pindad Mobile, untuk mempermudah akses masyarakat untuk mendapatkan pelayanan kesehatan.
Rumah Sakit Umum Pindad Bandung meluncurkan aplikasi RSU Pindad Mobile, untuk mempermudah akses masyarakat untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. /Dok RSU Pindad

"Jadi pasien ketika sudah me-download aplikasi ini terdapat historis berobat dan konsultasi dengan dokter. Jika lupa resep obat. Kalaupun pasien kontrol lagi ke dokternya, bisa saling mengingatkan.  Walaupun kami sudah punya ya daftar rekaman. Adanya diskusi antara dokter dengan pasien," jelasnya.

Baca Juga: Drone Asing Masuk Indonesia ? Air Defence System Buatan Pindad Bandung Siap Merontokkan

RSU Pindad Mobile yang diakses oleh pasien akan mendapatkan remender atas reservasi yang telah dilakukan.

"Begitu masuk ke aplikasi, pilih pendaftaran, jadwal dokter bisa diketahui.  Memang saat ini baru kita kembangkan H -1 ya, jadi tidak bisa on the spot. pendaftaran hari ini untuk jadwal besok," ujarnya.

https://rsupindad.com/rsu-pindad-bandung-luncurkan-aplikasi-rsu-pindad-mobile/

Baca Juga: Industri Pertahanan, Trend Warna Senjata Pistol Warna Centil di Dunia, Buatan Pindad Bandung Juga Ada

Ia menuturkan, pendaftaran RSU Pindad tidak hanya dilakukan melalui mobile apps, terdapat pasien yang melakukan pendaftaran secara langsung dan harus diakomodir.

Menurutnya, RSU Pindad Mobile telah dimplementasikan secara internal dan diuji coba secara operasional.

"Alhamdulillah, responnya bagus. Lebih friendly untuk penggunaan RSU Pindad Mobile," tuturnya.

 Baca Juga: PC 816 V1 Pindad Bandung, Pesaing HK416 Jerman dan M4 Amerika, Calon Senjata Baru TNI

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: RSU Pindad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x