Jangan Asal Bekam, Hindari Titik-Titik Ini: Saran dr Zaidul Akbar

- 8 Februari 2023, 12:38 WIB
Bekam membersihkan racun dan oksidan dari dalam tubuh dan bermanfaat bagi kesehatan, menurut dr Zaidul Akbar
Bekam membersihkan racun dan oksidan dari dalam tubuh dan bermanfaat bagi kesehatan, menurut dr Zaidul Akbar /Tangkap layar/dr Zaidul Akbar Official/

Berikut adalah lokasi-lokasinya:

1. Pada titik atau lokasi infeksi baru dan penyakit kronis

2. Di area tubuh yang terdapat pembuluh darah besar

3. Pada sendi-sendi pergerakan

4. Pada titik kelenjar limfa atau getah bening

5. Di bagian tubuh yang memiliki banyak saraf perifer

6. Lubang alamiah tubuh, seperti anus, hidung, mulut, dan telinga

Itulah titik lokasi pada tubuh yang seharusnya dihindari dalam melakukan bekam, seperti yang disarankan oleh dr Zaidul Akbar.

Baca Juga: Korban Gempa Turki dan Suriah Terus Bertambah, Kini Sudah Mencapai 4.800 Orang Tewas

Dokter Zaidul Akbar

Zaidul Akbar adalah seorang dokter lulusan Universitas Diponegoro, Semarang.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Buku Jurus Sehat Rasulullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x