6 Wisata Kuliner Bandung Paling Legendaris, Lezat, Populer dan Hits Sejak Dulu Kala, Wajib Coba Saat Liburan

- 10 November 2022, 07:01 WIB
Inilah 6 wisata kuliner Bandung yang paling hits, legendaris, populer dengan menu lezar wajib coba saat liburan.
Inilah 6 wisata kuliner Bandung yang paling hits, legendaris, populer dengan menu lezar wajib coba saat liburan. /tangkapan layar Youtube Ibu Jari/

Lokasi Tizi berada di Jln. Kidang Pananjung 3, Dago, Kota Bandung

Jam operasional pukul 11.00 -21.00 WIB.

  1. Roti Gempol

Destinasi wisata kuliner berikutnya ini juga termasuk legendaris, hits, dan populer sejak dulu kala.

Roti Gempol telah berdiri sejak 1958, setia menyediakan menu berbagai roti bakar baik roti putih maupun gandum yang lezat, wajib banget coba saat liburan.

Salah satu menu paling laris adalah roti manis dan roti telur daging dengan sambal 135 khas Roti Gempol.

Lokasinya berada di Jln. Gempol Wetan No.11, Citarum, Bandung Wetan, Bandung.

Jam Operasional pukul 07.00 – 18.00 WIB.

Baca Juga: Tjetje Hidayat Padmadinata Meninggal Dunia, Ridwan Kamil dari G20 Bali Sampaikan Duka Mendalam

  1. Toko Roti Sidodadi

Buat pecinta roti, wajib banget datang saat liburan ke tempat wisata kuliner satu ini, karena sangat legendaris, hits dan populer sejak dulu kala.

Banyak roti lezat dan laris yang disukai travellers, diantaranya vanilla rolls, roti daging asap, roti sosis, roti kacang, dan yang lainnya.

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: YouTube Ibu Jari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x