Wisata Tasikmalaya, 5 Destinasi Hits, Instagramable, Healing, Nomor 5 Keren untuk Wedding Celebration

- 31 Agustus 2022, 18:12 WIB
Wisata Tasikmalaya, 5 destinasi hits, instagramable, healing, nomor 5 keren untuk wedding celebration. Kolase. /YouTube/Pariwisata Daerah/
Wisata Tasikmalaya, 5 destinasi hits, instagramable, healing, nomor 5 keren untuk wedding celebration. Kolase. /YouTube/Pariwisata Daerah/ /

Apakah itu sekedar ngobrol dengan tamu undangan lainnya, atau menikmati hidangan dan makan prasmanan, serta selanjutnya disantap di luar gedung.

Sebelum lebih jauh membahas wisata alam untuk wedding celebration, marilah anda, teman, atau kita simak dahulu beberapa tempat wisata alam lainnya yang ada di Tasikmalaya.

Baca Juga: MENGHARUKAN, Ferdy Sambo Peluk dan Cium Putri Chandrawathi dengan Tangan Terborgol saat Rekonstruksi

1. Curug Dengdeng

Curug Dengdeng sudah dikenal para wisatawan domestik yaitu lokasinya berada di Cikatomas Kabupaten Tasikmalaya.

Konon kabarnya untuk masuk tempat wisata ini cukup murah yakni hanya Rp 5 ribu. Jangan heran, bagi pengunjung yang hendak menikmati panorama alam di sana bisa dilakukan dalam 24 jam.

Sebagai pelengkap lokasi itu ada toilet, kamar mandi, tempat parkir, dan warung wisata. Banyak spot menarik yang instagramable.

Baca Juga: 12 Orang Ini Jemput Takdir Ibadah Umrah Gratis Saat Grand Launching Muktamar XVI Persatuan Islam Persis

2. Curug Ciparay

Dengan hanya tiket yang dipatok Rp 5 ribu, pengunjung bisa menikmati panorama indah di Cidugaleun Kecamatan Cigalontang.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah