5 Objek Wisata Populer dan Menarik di Banten, Dikeker Dulu Kuy Sebelum Akhir Pekan Tiba, Mengenal Suku Baduy

- 31 Agustus 2022, 15:47 WIB
Destinasi wisata Pulau Umang, Banten. Tangkapan layar YouTube Republik Wisata
Destinasi wisata Pulau Umang, Banten. Tangkapan layar YouTube Republik Wisata /

Banyak kegiatan pariwisata yang dapat dilakukan oleh para traveller seperti berkemah, penelusuran hutan, wildlife viewing, menyelam, snorkeling, bersampan, berselancar dan memancing memiliki tarif yang variatif berkisar dari Rp 5.000 hingga Rp 25.000.

 Baca Juga: Jangan Lewatkan 4 Wisata Semarang Terbaik Paling Hits dan Instagramable, Recommended

2. Saba Budaya Baduy

Selain sebagai objek wisata alam, Saba Budaya Baduy juga menjadi objek wisata budaya yang dapat terlihat dari kehidupan penduduk Baduy yang masih sangat tradisional.

Suku Baduy hidup dengan terisolir dari budaya luar dan memiliki dua kelompok, antara lain Baduy Luar dan juga Baduy Dalam.

Yang membedakan antara Baduy Luar dan Baduy Dalam adalah, penduduk Baduy Luar menggunakan pakaian berwarna hitam dan ikat kepala berwarna biru, sedangkan penduduk Baduy Dalam menggunakan baju dan ikat kepala yang serba putih.

Desa adat in memiliki beberapa peraturan yang harus dipatuhi bagi siapa saja yang akan berkunjung ke Baduy, diantaranya adalah dilarang mengambil foto atau video dengan perangkat apapun.

 Baca Juga: UPDATE KASUS SUBANG, dr Hastry Ungkap Kelihaiannya Pelaku Sehingga Sulit Terungkap

3. Pantai Anyer

Objek wisata yang satu ini menjadi tempat wisata yang sangat populer di provinsi Banten.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah