Makan Gak Harus Mahal, 5 Jajanan Pinggiran Bogor Ini Gak Bikin Kantong Jebol, LezatnyaTak Perlu Diragukan

- 16 Agustus 2022, 21:23 WIB
Mie Bakso Oman, Suryakencana. /tangkapan layar YouTube MGDALENAF
Mie Bakso Oman, Suryakencana. /tangkapan layar YouTube MGDALENAF /

Lumpia ini dibuat fresh by order dan menggorengnya pun masih menggunakan arang, dan juga lumpia dibungkus menggunakan daun pisang.

Baca Juga: HUT Kemerdekaan RI Ke-77, Berikut Kata-kata Mutiara yang Bijak, Cocok Dijadikan Caption Foto di Media Sosial

2. Bir Kocok

Jajanan minuman yang satu ini juga termasuk kategori kuliner legendaris karena sudah ada sejak tahun 1965.

Dibanderol hanya dengan harga Rp 5.000 saja, namun bir kocok ini memiliki sensasi rasa rempah-rempah yang begitu tajam dan bermanfaat untuk kesehatan.

Bir kocok ini terbuat dari rempah-rempah berupa jahe, kayu manis, gula aren dan juga gula pasir yang dimasukkan ke dalam wadah lalu dikocok-kocok hingga berbusa.

Kamu bisa membeli bir kocok ini di Jalan Suryakencana.

3. Kupat Tahu Doclang 405

Kupat tahu Doclang 405 berlokasi di sekitar kuliner malam Jembatan Merah, Bogor dan jam bukanya selama 24 jam.

Jajanan kuliner yang satu ini memiliki ciri khas dari daun pembungkus lontongnya yang menggunakan daun kunyit sehingga membuat lontongnya menjadi lebih harum.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah