Apa itu HAKI? Pengertian, Cara Mendaftarkan, Fungsi HAKI Imbas Citayam Fashion Week yang Didaftarkan Baim Wong

- 25 Juli 2022, 19:27 WIB
Illustrasi hukum, Apa itu HAKi, pengertian, cara mendaftarkan dan fungsi HAKI. / Pixabay / Succo
Illustrasi hukum, Apa itu HAKi, pengertian, cara mendaftarkan dan fungsi HAKI. / Pixabay / Succo /

Fotokopi KTP

Fotokopi NPWP

Istilah HAKI ramai usai PT Tiger Wong, perusahan milik artis Baim Wong dan istrinya, Paula Verhoeven mendaftarkan merek Citayam Fashion Week ke Kementerian Hukum dan HAM.

Permohonan PT Tiger Wong terintegrasi dengan nomor JID2022052181 dan diterima PSDKI Kemenkumham pada 20 Juli 2022 lalu. Baim Wong berharap agar pendaftaran ini menjadi ajang yang legal.

“Citayam Fashion Week ini bukan milik saya. Ini milik mereka semua, ini milik Indonesia. Saya hanyalah orang yang punya visi menjadikan Citayam Fashion Week sebagai ajang untuk membuat tren ini menjadi wadah yang legal dan nggak musiman. Dan yang paling penting bisa memajukan fashion Indonesia di mata dunia,” ungkap Baim Wong melalui Instagram pribadinya.

Hal ini justru di respon menohok oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. Ridwan Kamil mengungkapkan apa yang dilakukan PT Tiger Wong ini dapat merusak orisinalitas karya rakyat.

Baca Juga: Siapa yang Tidak Kenal dengan Donat, Crispy, Berbagai Toping, Ada Juga Donat Baim Wong

Terlebih lagi yang mendaftarkan hak kekayaan intelektual (HAKI) Citayam Fashion Week berasal dari pihak luar bukan pelaku street fashion itu sendiri.

Ridwan Kamil menilai CFW tidak selalu harus dilihat dari sisi komersial. Citayam Fashion Week menurut Kang Email merupakan gerakan organik dan biarkan berkembang dengan sendirinya.

Kang Emil khawatir CFW bisa mati muda karena kehilangan tujuan dan maksudnya jika diformalkan.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram@ridwankamil hukum online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah