Review Wisata Alam Sukabumi, Situ Gunung Terbaru 2022, Suspension Bridge Hingga Keranjang Sultan

- 7 Juli 2022, 07:28 WIB
Review wisata alam Sukabumi Terbaru 2022, Situ Gunung Suspension Bridge hingga Keranjang Sultan.
Review wisata alam Sukabumi Terbaru 2022, Situ Gunung Suspension Bridge hingga Keranjang Sultan. /Tangkapan layar Youtube Food and Foot/

 

DESKJABAR – Sukabumi memiliki banyak tempat wisata alam yang hits dan instagramable, salah satunya berada di kawasan Situ Gunung.

Di tahun 2022 ini, destinasi wisata alam Situ Gunung Sukabumi terus berbenah diri dan menampilkan wahana-wahana terbaru yang menarik.

Yang paling hits dari objek wisata alam Situ Gunung Sukabumi adalah Suspension Bridge, Curug Sawer, Camping Ground, dan kini ada Keranjang Sultan juga.

Baca Juga: Profil dan Perjalanan Karier YUNI SHARA yang Menginjak Usia 50 Tahun Tapi Masih Terlihat Muda

Wisata alam Sukabumi ini masih menjadi destinasi yang paling diminati karena memiliki pemandangan yang super instagramable.

Melansir dari Youtube Food and Foot 5 Januari 2022, inilah review wahana yang ada di wisata alam Situ Gunung Sukabumi:

1. Curug Sawer

Curug ini merupakan objek wisata alam yang terkenal di area Situ Gunung, Sukabumi. Air terjunnya cukup besar dengan aliran yang cukup deras.

Ekosistem di area Curug Sawer ini masih terjaga keasriannya, sehingga tepat banget untuk dijadikan destinasi healing dan refreshing dari rutinitas sehari-hari.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Youtube Food and Foot


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x