10 Daftar Kuliner Legendaris Bogor Ini Citarasanya Paling Juara, Sudah Ada Sejak Tahun 60 an

- 27 Juni 2022, 20:57 WIB
Salah satu kuliner legendaris yang hits di Kota Bogor.
Salah satu kuliner legendaris yang hits di Kota Bogor. /tangkapan layar YouTube 10 BEST ID

Di siang hari kedai ini akan ramai didatangi pengunjung yang ingin mencari kesegaran dengan menyeruput es buah Pak Ewok ini.

Lokasi es buah ini terletak di jalan Prof. Andi Hakim Nasution no. 15 Bogor, atau di Jalan Haur Jaya no.2 Air Mancur, Bogor. Harga yang ditawarkan mulai dari Rp 15.000-Rp 37.000.

  1. Lumpia Basah Suryakencana

Lumpia yang satu ini juga menjadi salah satu kuliner legendaris di Bogor. Lumpia ini berbeda dengan lumpia basah lainnya dengan perpaduan isian berupa tahu goreng, tauge, telur, bengkoang dan bumbu yang mantap.

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Lokasi lumpia basah ini terletak di jalan Suryakencana no. 89 Kota Bogor.

  1. Soto Kuning Pak Yusup

Lokasinya berada di jalan Suryakencana no. 244, Bogor, soto kuning yang satu ini memiliki rasa yang otentik dan sangat lezat.

  1. Soto Bogor Pak Salam

Soto yang satu ini merupakan salah satu kedai soto Bogor tertua di Bogor yang menawarkan olahan soto dengan tambahan daging, jeroan, paru, babat dan kikil sapi yang gurih dan juga lezat.

Soto ini berlokasi di Jalan Siliwangi no. 298 Sukasari, Bogor.

Baca Juga: Wilayah Jabar dan DKI Dilalui Sesar Baribis, Inilah Doa ketika Ada Gempa agar Dilindungi Allah SWT

  1. Cungkring Pak Jumat

Berdiri sejak tahun  1975, cungkring menjadi salah satu makanan legendaris di Bogor yang juga wajib untuk dicoba, karena termasuk makanan tradisional dari Bogor.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube 10 BEST ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x