Kode Redeem FF 12 September 2021, Cek Perbandingan Senjata M1887, MGL140, dan M1014 Lawas vs Canggih

- 12 September 2021, 13:00 WIB
Senjata M1887 dan M1014 berikut perbandingan
Senjata M1887 dan M1014 berikut perbandingan /Instagram Garena Free Fire Indonesia

Selain itu, M1014 kurang memiliki kemampuan untuk menembus baja, sehingga akan sulit menghabisi musuh yang menggunakan lapisan baja.

Baca Juga: Lesti Kejora dan Rizky Billar Bulan Madu di Bandung, Foto Mereka Bikin Jomblo Ngiri

MGL140 : adalah peluncur granat otomatis, dengan kapasitas lima butir granat.

MGL140 memiliki daya ruak atau daya hancur tinggi, jadi lawan akan berantakan jika ditembak dengan senjata ini.

MGL140 memiliki daya tembak jarak sedang untuk jenis senjata peluncur granat.

MGL140 memiliki keunggulan pula dari kecepatan pengisian peluru karena bersifat otomatis dengan akurasi tinggi.

Baca Juga: Klaim Senjata Jarak Jauh M14 di Garena Free Fire, di Kode Redeem FF 7 September 2021, dan Karakteristik

Dengan performanya, MGL140 membuat gamers Free Fire mudah menghajar musuh dalam jumlah cukup banyak.

Walau canggih, namun, MGL140 bukan senjata yang mampu menghancurkan sasaran terbuat atau menggunakan pelapis baja.

Nah, tentunya, para gamers Free Fire yang memburu senjata M1887, MGL140, dan M1014, haruslah melalui Kode Redeem FF.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah