Kabar Terkini, Tahu dan Tempe pun Mengecil, Menyesuaikan dengan Harga Bahan Baku

- 4 Januari 2021, 19:41 WIB
Produsen Tempe dan tahu melakukan mogok produksi akibat kenaikan harga kedelai.
Produsen Tempe dan tahu melakukan mogok produksi akibat kenaikan harga kedelai. /ANTARA FOTO/Dedhez Anggara

Adi Suardi produsen tahu di Kecamatan Cianjur, mengatakan, masih menyesuaikan ukuran dan harga untuk tahu yang akan diproduksi karena kenaikan harga bahan baku mencapai Rp 9000 per kilogram, membuatnya harus memutar otak agar tidak mengalami kerugian dan tidak memberatkan pembeli.

Baca Juga: Inilah Fakta Mengejutkan Teroris Jaringan Jamaah Islamiyah. Ada Berbagai Ahli Didalamnnya

"Rencana baru malam ini, kembali berproduksi setelah menyesuaikan ukuran dan kenaikan harga jual ke pengencer. Harapan kami pemerintah dapat mencarikan solusi agar harga kedelai tidak melambung tinggi," katanya.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah