Link File APK melalui Undangan Pernikahan , Bahaya!

- 8 Februari 2023, 14:02 WIB
Ilustrasi kejahatan menggunakan link file APK yang dikirimkan melalui WA atau SMS
Ilustrasi kejahatan menggunakan link file APK yang dikirimkan melalui WA atau SMS /freepik/storyset/

Namun berkembangnya teknologi , maka ini digunakan untuk menyedot data dari pengguna androis termasuk data-data pribadi dan perbankan.

Pihak OJK melalui instagram resminya mengingatkan bahwa harus Hati-hati dengan modus penipuan baru yang berkedok link undangan pernikahan .

Jika dibuka bisa mencuri data pribadi dan menguras rekening tabungan. Sementara itu, sniffing adalah proses memantau dan menangkap semua paket data yang melewati jaringan tertentu.

Baca Juga: Formasi PES 2021, 5 Strategi Game eFootball Terbaik dan Efektif untuk Meningkatkan Karir

Selain itu juga untuk memantau dan memecahkan masalah lau lintas jaringan. Para pelaku kejahatan menggunakan sniffer ini untuk menangkap paket data yang berisi informasi sensitif seperti kata sandi, informasi akun.

Tentu saja hal ini berbahaya bagi orang yang tercuri datanya. Sniffer dapat berupa perangkat keras atau perangkat lunak yang dipasang ke dalam sistem.

Halaman:

Editor: Suhardi Arjuna

Sumber: Instagram @ojkindonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x