Cara Pakai FIlter AI Manga yang Viral di TikTok, Jadi Anime dan Dapat Deteksi Hantu

- 17 Desember 2022, 14:39 WIB
Cara menggunakan filter AI Manga yang viral di TikTok
Cara menggunakan filter AI Manga yang viral di TikTok /TikTok @erikarichardo

DESKJABAR - Berikut ini adalah cara untuk menggunakan filter AI Manga yang sedang viral di TikTok.

membicarakan filter, tentu tidak ada habisnya, nyaris setiap waktu bermunculan kreasi baru yang unik dan seru untuk dicoba.

Belakangan ini ada fitur paling baru, yaitu filter ubah wajah jadi anime di platform kecintaan sejuta umat, TikTok. 

Perlu diketahui, filter AI Manga merupakan salah satu fitur yang disediakan oleh TikTok untuk mengubah foto atau gambar menjadi anime.

Baca Juga: Link Download PDF Kalender Pendidikan Kaldik Jawa Barat 2022-2023 untuk Jenjang TK, SD, SMP, SMA, dan SLB

AI Manga merupakan filter anime yang kini viral di TikTok. Sebab, kabarnya bisa dijadikan sebagai pendeteksi keberadaan hantu di tempat sepi.

Tidak sedikit juga netizen Indonesia yang menggunakan filter AI Manga yang ada di TikTok ini untuk berburu hantu.

Banyak netizen Indonesia yang menggunakan filter AI Manga untuk mengubah wajah menjadi anime maupun untuk berburu hantu.

Penggunaan filter AI Manga ini viral digunakan netizen Indonesia selain mengubah wajah juga untuk mendeteksi hantu.

Halaman:

Editor: Suhardi Arjuna

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x