5 Rekomendasi Wisata Kuliner Legendaris di Yogyakarta yang Enak, Unik, Ada Gudeg dan Kopi Arang

- 1 Desember 2022, 18:36 WIB
inilah 5 rekomendasi wisata kuliner legendaris di Yogyakarta yang enak, unik, serta ada Gudeg dan Kopi Arang wajib dicoba/ instagram@gudeg_yu_djum_pusat
inilah 5 rekomendasi wisata kuliner legendaris di Yogyakarta yang enak, unik, serta ada Gudeg dan Kopi Arang wajib dicoba/ instagram@gudeg_yu_djum_pusat /

Lokasi wisata kuliner legendaris Bakmi Jawa Pak Rebo berada di jalan Brigjen Katamso, Keparakan, Kecamatan Mergangsan, Yogyakarta.

4. Angkringan Pak Jabrik

Angkringan Pak Jabrik merupakan rekomendasi wisata kuliner yang wajib dicoba saat liburan ke Yogyakarta.

Wisata kuliner ini menyediakan berbagai menu makanan yang enak seperti sate-satean dan lain-lainnya.

Baca Juga: Wisata Unggulan Baru di Yogyakarta: Mengenal Proses Produksi Film di Mini Hollywood Studio Alam Gamplong

5. Angkringan Likman

Angkringan Likman merupakan rekomendasi wisata kuliner legendaris yang wajib dikunjungi di Yogyakarta.

Yang unik dari wisata kuliner ini yaitu terdapat menu Kopi Arang, dimana cara menyajikannya dengan menggunakan Arang Panas.

Menurut pengunjung jika Kopi di minum bersama Arang terasa lebih nikmat dan unik.

Demikian rekomendasi wisata kuliner legendaris yang enak dan unik di Yogyakarta yang wajib dicoba.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube 10 BEST ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x