Disnaker Kabupaten Bandung Membuka Pelatihan Kejuruan GRATIS, Terbuka Untuk SMA, Persyaratan, Fasilitas

- 21 Januari 2023, 08:14 WIB
 Disnaker Kabupaten Bandung membuka pelatihan kejuruan gratis, terbuka untuk SMA, simak persyaratan dan fasilitas/instagram@disnaker_kabbandung/
Disnaker Kabupaten Bandung membuka pelatihan kejuruan gratis, terbuka untuk SMA, simak persyaratan dan fasilitas/instagram@disnaker_kabbandung/ /

4. Siapkan foto copy kartu pencari kerja ( AK-1) dari Disnaker Kabupaten Bandung sebanyak 2 lembar.

Baca Juga: Ikon Baru di Garut, Ada Sentra Kuliner Ikan Segera Ada, Lokasi dan Menu Apa Saja yang Ada ?

Adapun persyaratan khusus untuk pelatihan kejuruan kursus menjahit di Disnaker Kabupaten Bandung sebagai berikut :

1. Harus penduduk Kabupaten Bandung dibuktikan dengan KTP.

2. Berusaha 18 tahun sampai 27 tahun saat mendaftar.

3. Pendidikan terakhir minimal lulusan SMA/sederajat.

4. Sehat jasmani dan rohani.

Tanggal pendaftaran mulai dibuka dari 20 Januari 2023 sampai 27 Januari 2023.
Sedangkan tanggal pelaksanaan pelatihan dimulai dari tanggal 31 Januari 2023 sampai 7 Maret 2023.

Baca Juga: Ingin Liburan ke Jepang Tapi Budget Tipis? Yuk Ke Bogor Aja, Ada Wisata Indonesia dengan Suasana Negeri Sakura

Tatacara pendaftaran pelatihan kejuruan menjahit bisa mendatangi lokasi dibawah ini :

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah