Resep sederhana membuat Bubur Srintil, cocok disantap hangat kala hujan

- 10 Desember 2022, 12:50 WIB
Bubur Srintil yang sudah dipraktikan dari resep Bubur Srintil di akun Instagram @dapur_hack
Bubur Srintil yang sudah dipraktikan dari resep Bubur Srintil di akun Instagram @dapur_hack /

3. Didihkan 800ml santan, beri garam lalu masukkan campuran tepung beras aduk dengan cepat masak sampai kental dan meletup-letup. Dinginkan,siap digunakan.

Bahan B (Candil Ketan)

100 gram tepung ketan

2 sdm tepung tapioka

70-100ml air hangat

Sejumput garam

Cara membuat:

Campur tepung ketan, tapioka dan garam beri air sedikit demi sedikit sampai adonan bisa di pulung/dibulatkan, sisihkan

Baca Juga: Telkom Indonesia Buka Lowongan untuk 36 Posisi, Cek Syarat dan Cara Pendaftaran

(Kuah Gula Merah)

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x