5 Rekomendasi Perlombaan 17 Agustus Unik dan Seru, Cocok Untuk Bapak-Bapak, Anak Kecil, Hingga Ibu-Ibu

- 13 Agustus 2022, 20:10 WIB
5 rekomendasi perlombaan 17 Agustus paling unik dan seru, bisa untuk bapak-bapak, anak kecil, hingga ibu-ibu
5 rekomendasi perlombaan 17 Agustus paling unik dan seru, bisa untuk bapak-bapak, anak kecil, hingga ibu-ibu /InfoPublik.id/

Cara main lomba sarung ini yaitu dengan cara 4 sarung diikat ujungnya menjadi satu, kemudian sebanyak orang masuk pada setiap ujung sarung dengan sarung berada dipinggang.

Baca Juga: I Made Wirawan, Kiper Persib Bandung Persembahkan Kemenangan Perdana di Kompetisi Liga 1 Musim Ini

Masing-masing orang nantinya akan saling tarik menarik untuk bisa mengambil botol yang disimpan diatas kursi yang diletakan didepan masing-masing.

Siapa yang bisa mengambil botol terlebih dahulu, dialah yang menang, permainan ini sangat seru karena keempat orang tersebut akan saling tarik menarik, dan biasanya ada juga yang sampai jatuh karena tertarik oleh lawannya.

Namun tak hanya dilakukan oleh 4 orang, permainan ini juga bisa dilakukan oleh 3 orang atau 2 orang.

2.Jepit Terong

Lomba Jepit terong ini merupakan jenis perlombaan yang menggunakan terong ungu sebagai media untuk estafet dan biasanya perlombaan ini dimainkan oleh ibu-ibu.

Untuk cara mainnya, setiap lawan masing-masing terdiri dari group beranggotakan 4 orang, dimana nantinya setiap anggota group akan saling estafet terong yang dijepit oleh kedua paha.

Siapa yang terongnya sampai lebih cepat ke teman yang pertama, maka group itu yang menang.

3.Muka Karet

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Lorong Visual Production


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah