Jadwal Sholat Dhuha pada Pukul: Doa Rezeki Melimpah Saat Ikuti Sunnah Rasulullah

- 12 Juni 2022, 09:39 WIB
Jadwal ini bisa jadi panduan umat Islam bagi  yang akan melaksanakan sholat Dhuha
Jadwal ini bisa jadi panduan umat Islam bagi yang akan melaksanakan sholat Dhuha /Pexels/MichaelBurrows/

“Artinya, dari Aisyah ra. berkata bahwa Rasulullah SAW biasa sholat Dhuha 4 rakaat,”Shahih Muslim nomor 497 dan Sunan Ibnu Majah nomor 439.

4. Rakaat sholat Dhuha yang dilaksanakan oleh Nabi itu membaca doa iftitahnya hanya satu kali.

Berkenaan dengan tata cara pelaksanaan sholat Dhuha seperti halnya sholat wajib.

Berikut tata cara sholat Dhuha 4 rakaat dikutip DeskJabar.com dari kitab ‘Al-Hidayah’:

- Bersuci dari hadas besar atau kecil;

- Menutup aurat;

- Menghadap kiblat;

- Takbir seperti takbir dalam sholat wajib;

- Membaca doa Iftitah, bacaannya boleh memilih antara lain.

سُبْحَانَكَ اللَّهُمَّ وَبِحَمْدِكَ وَتَبَارَكَ اسْمُكَ وَتَعَالَى جَدُّكَ وَلاَ إِلَهَ غَيْرُكَ

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: mui.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah