TEMPAT WISATA di JALUR PANTAI SELATAN Jabar - Banten dari Serang hingga Pangandaran Sangat Instagramable

- 8 Juni 2022, 07:55 WIB
Jalur jalan nasional Pansela Jabar-Banten di daerah Rancabuaya, Kabupaten Garut, Jabar nampak mulus (kiri) dan satu dari sekian banyak spot pemandangan yang sangat instagramable yang terdapat di jalur ini.
Jalur jalan nasional Pansela Jabar-Banten di daerah Rancabuaya, Kabupaten Garut, Jabar nampak mulus (kiri) dan satu dari sekian banyak spot pemandangan yang sangat instagramable yang terdapat di jalur ini. /DeskJabar.com/Zair Mahessa/

Seorang wisatawan domestik berfoto di tempat wisata di Pantai Madasari di jalur jalan nasional Pansela di daerah Cimerak, Kabupaten Pangandaran
Seorang wisatawan domestik berfoto di tempat wisata di Pantai Madasari di jalur jalan nasional Pansela di daerah Cimerak, Kabupaten Pangandaran

Jalur Menuju Pansela

Untuk menuju ke jalur jalan nasional Pansela Banten Jabar bisa ditempuh dari beberapa arah sbb:

  • Dari Jakarta bisa langsung ke Serang – Pandeglang – Malingping - Bayah - Pansela.
  • Dari Sukabumi masuk ke arah Pelabuhanratu - Pansela. Cianjur – Sindangbarang – Cidaun - Pansela.
  • Dari Bandung masuk ke arah Pangalengan – Cisewu - Rancabuaya - Pansela.
  • Dari Garut masuk ke arah jalan Pameungpeuk - Pansela.
  • Dari Tasikmalaya masuk ke arah jalan Karangnunggal - Cipatujah - Pansela.

Catatan: Perlu juga jadi perhatian, di jalur ini masih jarang SPBU, bengkel, rumah makan dan tambal ban. Jadi, pastikan tangki penuh BBM, bawa bekal serta mesin dan ban dalam kondisi prima.

Itulah gambaran jalur jalan nasonal Pansela Jabar-Banten yang bisa dicoba untuk berpetualang berwista bersama keluarga.

Selain masih bebas polusi, juga banyak view atau spot pemandangan indah yang instagramable dan memanjakan mata.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x