10 Hal Penting Harus Diketahui Soal Ziarah Kubur Menurut Ustadz Abdul Somad, Salah Satu Pernah Dilarang Nabi

- 30 Maret 2022, 09:24 WIB
Ustadz Abdul Somad menjelaskan 10 hal penting yang harus diketahui sebelum ziarah kubur.
Ustadz Abdul Somad menjelaskan 10 hal penting yang harus diketahui sebelum ziarah kubur. /Tangkapan layar Ustadz Abdul Somad Official/

6. Menjaga adab kubur

Ustadz Abdul Somad mengatakan, hal penting lainnya adalah dengan tetap menjaga adab-adab kubur, seperti mengucapkan salam saat memasuki area kuburan.

7. Tidak melangkahi, duduk atau memijak kuburan

Duduk di atas batu api neraka, hingga apinya membakar baju sampai tembus ke daging dan tulang, lebih baik daripada melangkahi, duduk atau memijak kuburan.

"Kita harus tetap jaga dengan berada di tepi samping kiri, samping kanan, bagian kepala, bagian kaki," kata Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga: Ingin Rumah Bercahaya dan Para Malaikat Takjub Bulan Ramadhan 2022, Lakukan 1 Amalan Ini, Ustadz Abdul Somad

8.Bacakan surah Yasin

Membacakan surah Yasin untuk orang yang meninggal menjadi perdebatan terkait sampai atau tidaknya amalan itu.

Namun, kata Ustadz Abdul Somad ada dalil yang kuat menyebutkan bahwa membacakan surah Yasin untuk orang meninggal maka pahalanya akan tersampaikan.

"Dalam hadist sahih Muslim, Nabi ziarah kubur, diambilnya pelepah kurma, ditusukannya ke makam, selama pelepah kurma itu basah, pelepah kurma itu bertasbih dan sampai pada orang meninggal," jelas Ustadz Abdul Somad.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Dakwah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah