7 Doa Pendek Menjelang Ramadhan 2022, Dapat Menghapus Dosa Seluas Langit dan Surga Mengharapkan Kehadiran Kita

- 23 Maret 2022, 20:02 WIB
 Ilustrasi berdoa, ada 7 doa pendek yang dapat menghapus dosa seluas langit.
Ilustrasi berdoa, ada 7 doa pendek yang dapat menghapus dosa seluas langit. /Unsplash/Faseeh Fawaz/

Baca Juga: RAMADHAN 2022 Sebentar Lagi, Tidur Setelah Sholat Subuh Ternyata Begini Hukumnya Kata Buya Yahya

6. Membaca Subhanallah, Alhamdulillah, Allahu Akbar

Barang siapa yang membaca selepas shalatnya Subhanallah 33 kali, Alhamdulillah 33 kali, Allahu Akbar 33 kali dan disusul dengan Lailahaillallah wahdahu la syarikalah lahul mulku walahul hamdu wahuwa ala kulli syaiin qodir. Maka Allah akan mengampuni seluruh dosanya. (HR. Muslim.)

7. Lailahaila anta subhanaka inni kuntu minadzolimin.

Barangsiapa yang membaca kalimat La Ilaha Illa anta subhanaka inni kuntu minadzolimin. Maka akan dipermudah segala macam bentuk urusannya.***

 

 

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x