Puasa Tapi Tidur Seharian, Hingga Terlewat Waktu Sholat, Bagaimana Hukumnya? Ini Penjelasan Buya Yahya

- 3 Maret 2022, 17:27 WIB
 Puasa tapi tidur seharian hingga terlewat sholatnya. Apakah puasanya sah? Buya Yahya menjelaskan.
Puasa tapi tidur seharian hingga terlewat sholatnya. Apakah puasanya sah? Buya Yahya menjelaskan. /

Menurut Buya Yahya, tidur seharian merupakan salah satu kondisi yang menyebabkan hilang akal. Dan hilang akal ini ada yang membatalkan puasa, ada juga yang tidak.

Buya Yahya mengatakan hilang akal dibagi menjadi 3, yaitu:

1. Gila

Hilang akal yang pertama adalah gila. Dan gila ini meskipun sebentar tapi bisa membatalkan puasa yang dijalani.

“Maka orang kalau gila batal puasanya, walaupun sebentar. Misalnya lagi ngobrol, tiba-tiba datang (kambuh) gilanya maka batal puasanya,” ujar Buya Yahya

2. Pingsan

Kondisi hilang akal yang kedua adalah pingsan. Dan pingsan ini tergantung berapa lama durasi pingsannya hingga membatalkan puasa yang sedang dijalani.

Baca Juga: LAKUKAN 2 Amalan Ini Agar Mudah Masuk Surga, Syekh Ali Jaber , 70 RIBU MALAIKAT TURUT MENDOAKAN

“Pingsan maka puasanya dianggap batal kalau pingsannya sehari penuh. Sahur dia pingsan, kemudian sadar waktu buka. Maka pingsan ini membatalkan puasa,” ujar Buya Yahya.

Tapi kalau pingsan sahur misalnya, tapi siang sudah sadar lagi, maka puasa orang tersebut dianggap sah dan boleh dilanjutkan.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Youtube Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah