3 DOSA Besar yang PALING BESAR, Nomor 3 Terkait Dengan Tetangga, Ini Kata Ustadz Khalid Basalamah

- 9 Februari 2022, 16:20 WIB
Tiga dosa besar yang paling besar. Salah satunya berkaitan dengan hubungan antar tetangga.
Tiga dosa besar yang paling besar. Salah satunya berkaitan dengan hubungan antar tetangga. /YouTube Dakwah Vidgram/

DESKJABAR – Dosa merupakan perbuatan yang menyalahi aturan Allah SWT. Mengerjakan dosa, berarti mengundang murka Allah SWT kepada kita.

Dan dosa ini ada dosa kecil dan ada dosa besar. Dosa – dosa kecil, harus segera disadari agar tidak menggerogoti pahala kita kelak di akhirat.

Dan dosa besar, harus segera bertaubat jika memang ,memang melakukannya. Karena dosa besar akan membuat murka Allah SWT semakin berat di akhirat kelak.

Baca Juga: Merasa Banyak Dosa? Inilah Cara Mudah Mohon Ampunan Kepada Allah, Buya Yahya: Dapat Pahala Juga

Baca Juga: Ingatlah Ini, 3 Pesan SYEKH ALI JABER Saat Membaca AL QUR’AN, Nomor 2 Sering Kita Abaikan

Bahkan ada juga dosa besar, yang jika pelakunya tidak segera menyadari perbuatannya dan bertaubat sebelum meninggal, maka akan langsung dilempar ke neraka tanpa bisa keluar dari sana.

Oleh karena itu, segera sadari dosa yang kita lakukan, khususnya dosa – dosa besar, agar kita bisa menghindari murka Allah SWT, baik di dunia maupun di akhirat kelak.

Mengutip dari Youtube Dakwah Vidgram “3 Dosa Besar yang Paling Besar (Ustadz Khalid Basalamah), 18 Mei 2017, Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan mengenai hal tersebut.

Menurutnya, berdasarkan hadits riwayat Bukhari dan Muslim, ada tiga dosar yang paling besar yang harus kita hindari. Yaitu:

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: YouTube Dakwah Vidgram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x