Ini Ternyata yang Diincar Jepang di Piala Dunia 2022 Qatar : Perempat Final dan Membuat Sejarah!

- 23 November 2022, 22:50 WIB
Walau tidak dijagokan, Jepang ternyata berhasil menumbangkan Tim Panser Jerman, 1-2 di Piala Dunia 2022 Qatar.
Walau tidak dijagokan, Jepang ternyata berhasil menumbangkan Tim Panser Jerman, 1-2 di Piala Dunia 2022 Qatar. /REUTERS/Kai Pfaffenbach/

DESKJABAR - Walau tidak dijagokan, Jepang ternyata berhasil menumbangkan Tim Panser Jerman, 1-2 di Piala Dunia 2022 Qatar.

Hasil ini boleh jadi memporakporandakan prediksi kebanyakan orang, bahwa dalam laga Jerman vs Jepang itu, Jerman yang akan jadi pemenang.

Kebanyakan memprediksi Jerman unggul atas Jepang 2-1.

Baca Juga: Jepang Tahu Permainan Jerman, 9 Pemainnya Main di Bundesliga, Ada Kejutan di Piala Dunia 2022 Qatar Malam Ini?

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 QATAR, Pernah Dikalahkan Korea, Jerman Hati-Hati Melawan Jepang, Netizen Indonesia : 2-1

Baca Juga: JERMAN Kalah dari JEPANG Trending di Twitter, Kekalahan Tim Panser Mirip Dengan Argentina

Faktanya, kenyataannya terbalik. Posisi jadi 1-2!

Dilansir oleh sohu.com, kemenangan itu wajar dipetik Jepang. Sebab tim Jepang, sejak awal. sudah memasang target tinggi di Piala Dunia 2022 Qatar.

Mereka tidak ingin hanya berlaga, tetapi mengincar perempat final dan jadi juara.

Baca Juga: Poskibar Mengirimkan Banyak Tabung Oksigen untuk Korban Gempa Cianjur, Fasilitas RS tak Berfungsi

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: sohu.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x