TIM Badminton Bertolak ke Kejuaraan Dunia Tokyo 2022 pada 18 Agustus 2022 untuk Merebut Kado Kemerdekaan

- 17 Agustus 2022, 21:16 WIB
Tim badminton Indonesia bertolak ke kejuaraan dunia 2022 di Tokyo pada Kamis 18 Agustus 2022. PBSI bertekad mempersembahkan kado bagi HUT ke-77 Kemerdekaan RI
Tim badminton Indonesia bertolak ke kejuaraan dunia 2022 di Tokyo pada Kamis 18 Agustus 2022. PBSI bertekad mempersembahkan kado bagi HUT ke-77 Kemerdekaan RI /Instagram @badminton_ina/

“Dirgahayu Republik Indonesia ke-77

Dengan semangat kemerdekaan, Tim Indonesia akan berjuang di Kejuaraan Dunia 2022 pekan depan.

Semoga membawa hasil maksimal sebagai kado untuk Indonesia.”

Ganda putra peringkat 5 dunia Fajar Alfian/Rian Ardianto juga bertekad ingin mempersembahkan gelar sebagai kado HUT ke-77 Kemerdekaan RI.

Baca Juga: CETAR MEMBAHANA, 6 Wisata INDRAMAYU Ini Menyajikan Pemandangan Alam Yang Indah, Cocok Buat Refreshing

Menurut Fajar Alfian, mereka saat ini dalam motivasi tinggi untuk menuju Kejuaraan dunia 2022 di Tokyo.

Fajar mengatakan bahwa mereka akan berjuang untuk mendapatkan hasil maksimal. Dia berharap hasil di Kejuaraan Dunia 2022 bisa menjadi kado HUT ke-77 Kemerdekaan RI.

Kekuatan Tim Badminton Indonesia

Di ajang Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo, Indonesia menurunkan para pemainnya di semua nomor.

Adapun kekuatan pemain yang dikirim ke Kejuaraan dunia 2022 di Tokyo adalah :

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Instagram @badminton.ina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah