Klasemen Liga 1 Indonesia 2022 Madura United, Persikabo 1973, PSM Makassar, tak Terkalahkan, Siapa di Puncak?

- 16 Agustus 2022, 07:43 WIB
Madura United saat berpesta gol atas Barito Putera.  Tiga tim yaitu Madura United, Persikabo 1973 dan PSM Makassar hingga pekan ke 4 Liga 1 Indonesia 2022 belum terkalahkan dan berada di posisi tiga besar klasemen sementara
Madura United saat berpesta gol atas Barito Putera. Tiga tim yaitu Madura United, Persikabo 1973 dan PSM Makassar hingga pekan ke 4 Liga 1 Indonesia 2022 belum terkalahkan dan berada di posisi tiga besar klasemen sementara / ligaindonesiabaru.com

 


DESKJABAR - Tiga tim yaitu Madura United, Persikabo 1973 dan PSM Makassar belum terkalahkan hingga pertandingan pekan ke 4 Liga 1 Indonesia 2022, siapa yang berada di puncak klasemen ?

Inilah klasemen sementara Liga 1 Indonesia 2022-2023 setelah menyelesaikan pertandingan hingga pekan ke 4, tiga tim yaitu Madura United, Persikabo 1973 dan PSM Makassar berada di posisi tiga besar.

Pada pertandingan pekan ke 4, Madura United dan Persikabo 1973 sama sama memetik hasil imbang, sedangkan PSM Makassar memetik kemenangan atas lawannya.

Baca Juga: 5 Fakta HASIL Pemeriksaan TKP oleh Komnas HAM di TKP Kasus Brigadir J, Motif Ferdy Sambo semakin Terang

Madura United yang bermain di kandang lawan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu 14 Agustus 2022, menahan imbang Persebaya 2-2.

Sedangkan Persikabo 1973 yang menjadi tuan rumah di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor ditahan imbang Persija 1-1.

Pertandingan pekan ke 4 ditutup oleh laga antara RANS Nusantara FC melawan PSM Makassar yang berlangsung di Stadion Pakansari , Kabupaten Bogor, Senin 15 Agustus 2022.

Baca Juga: REFERENSI 15 Jenis Perlombaan 17 Agustus yang Wajib Ada, Seru dan Bikin Heboh, Dijamin Bikin Penonton Terhibur

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: ligaindonesiabaru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x