Jelang Final Thomas Cup 2020, Ini Catatan Pertemuan Indonesia vs China

- 17 Oktober 2021, 10:39 WIB
Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Marus Fernaldi Gideon saat berlaga di Thomas Cup 2020.
Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Marus Fernaldi Gideon saat berlaga di Thomas Cup 2020. /Instagram Bolalobbadminton/

2006 (Penyisihan Grup) 0-3 Indonesia China (China Menang)

2010 (Final) Indonesia 0-3 China (China Menang)

2012 (Penyisihan Grup) 0-3 Indonesia China (China Menang)

2018 (Semifinal) Indonesia 1-3 China (China Menang)

Dari catatan pertemuan tersebut, tentunya dapat menjadi pelajaran bagi Tim Thomas Indonesia,  agar dapat bermain maksimal dan memutuskan dominasi China terhadap Indonesia. Dan, Indonesia mampu membawa kembali Thomas Cup ke tanah air. ***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah