Euro 2021, Kepolisian Didesak Mengusut Ancaman Pembunuhan yang Diterima Alvaro Morata dan Keluarganya

- 28 Juni 2021, 05:33 WIB
Alvaro Morata mendapat ancaman pembunuhan, dan pihak kepolisian didesak untuk mengusut ancaman ini.
Alvaro Morata mendapat ancaman pembunuhan, dan pihak kepolisian didesak untuk mengusut ancaman ini. /Instagram/@alvaromorata/

Baca Juga: Euro 2021, Gareth Bale Pergi Ketika di Wawancara Usai Pertandingan Wales vs Denmark

"Sebagai pemain, kami jelas patut jadi sasaran kritik dalam bentuk apapun dan bisa menerimanya, tetapi saat ada ancaman untuk anak-anak dan keluarga kami itu tidak bisa diterima," kata Koke.

"Semua orang bertanggung jawab atas perkataan dan perbuatan mereka dan kami harus mengecam semua tindakan pelecehan. Melibatkan anak-anak dan keluarga itu sudah kelewatan dan harus dikecam," ucap Koke menambahkan.

Spanyol akan kembali bertanding di babak 16 besar Euro 2021 melawan Kroasia di Kopenhagen pada Senin 28 Juni pukul 23.00 nanti.***

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah