Fakta Lengkap Piala Dunia Qatar 2022, berlangsung bulan November-Desember

20 November 2022, 15:53 WIB
 Fakta Menarik Piala Dunia Qatar 2022. @pialaduniaqatar /

DESKJABAR - Piala dunia sendiri dilakukan sebanyak ssatu kali dalam 4 tahun, dengan tahap kualifikasinya yang diadakan di setiap wilayah regional FIFA.

Turnamen ini adalah acara yang di tunggu-tunggu oleh penduduk dunia. Pasalnya mempertemukan negara-negara dari lima benua yang ada di dunia.

Negara Emirat di Timur Tengah yang terletak di sebuah semenanjung kecil di Jazirah Arab, disebut juga dengan Negara Qatar yang kaya di Semenanjung Arab.

Baca Juga: Preview Piala Dunia 2022 Qatar Vs Ekuador, Pemain yang Patut Diwaspadai dan Prediksi Susunan Pemain

Baca Juga: Sambal Cibiuk Hijau Khas Garut, Pedas nya Bikin Keringatan, Dijamin Eundes dan Seuhah Ketagihan, Ini Resep nya

Qatar masuk ke dalam Negara Terkaya di dunia dan menjadi tempat Piala Dunia tahun 2022, selain itu juga memiliki hal menarik didalamnya, inilah beberapa Fakta Menarik Piala Dunia Qatar 2022.

Negara yang Memenuhi Kualifikasi Turnamen

32 Tim akan berlaga di Piala Dunia Qatar 2022. Tim dibagi menjadi delapan grup, dengan masing-masing 4 tim, Diantara tim tersebut empat diantaranya adalah pemenang dari tiga Piala Dunia FIFA terakhir yakni Spanyol, Jerman dan Prancis.

Baca Juga: 10 Pemain tidak bisa memperkuat negaranya, setelah Piala Dunia 2022 Qatar

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Format Piala Dunia Qatar

32 tim akan bertanding dalam 8 grup yang masing-masing terdiri dari 4 tim, setiap tim akan bertanding dalam 8 grup yang masing-masing terdiri dari 4 tim. Setiap tim akan bermain melawan setiap tim lain dua kali. Tiga poin akan diberikan untuk menang dan satu untuk seri. Dua tim teratas di masing-masing grup akan lolos ke babak 16 besar.

Pada saat itu, system gugur langsung, dengan pemenang babak 16 besar lolos keperempat final 8 orang. Empat pemeang babak perempat final akan melaju ke babak semi-final. Kompetensi akan berakhir dengan playoff perebutan tempat ketiga dan final.

Piala Dunia Termahal

Perkiraaan sebesar £138 miliar dalam investasi infrastruktur. Qatar adalah Piala Dunia termahal hingga saat ini. Itu hamper 10x lebih banyak dari Piala Dunia termahal selanjutny adalah Brasil ( £11,6 miliar) dan Rusia (£14,2 miliar.

Baca Juga: Wisata Kuliner Bakso Paling Viral di Garut, Banyak Didatangi Youtuber, Harga Terjangkau Menu Variatif

Baca Juga: Tabung Gas Mendesis dan Mengeluarkan Bau, Inilah Cara Mengatasinya yang Mudah dan Aman

Stadion Paling Sedikit

Total 8 Stadion, Piala Dunia Qatar 2022, tujuh dari delapan stadion dibangun seluruhnya dari nol., sedangkan satu satunya stadion yang ada di renovasi besar-besaran.

Stadion tersebut antara lain: Stadion al Bayt, Stadion International Khalifa, Stadion Al Thumamah, Stadion Almad Bin Ali, Stadion Lusali ( Stadion terbesar dengan kapasitas 80.000), Stadion 974, Stadion Kota Pendidikan, dan Stadion Al Janoub.

Piala Dunia Pertama di Timur Tengah

Qatar akan menjadi Negara Timur Tengah pertma yang menjadi Tuan Rumah Piala Dunia FIFA.

Itulah fakta menarik Piala Dunia Qatar 2022, yang dilaksanakan bulan November dan Desember ini. Semoga info tersebut bermanfaat.***

 

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Twitter

Tags

Terkini

Terpopuler