Rekomendasi Lokasi Penukaran Uang Baru Bank Indonesia Cabang Jawa Barat, Simak Jadwal Cara Pesan dan Tukarnya

- 22 Maret 2024, 14:15 WIB
Bank Indonesia Cabang Jawa Barat melayani pemesanan dan penukaran uang rupiah jelang lebaran 2024
Bank Indonesia Cabang Jawa Barat melayani pemesanan dan penukaran uang rupiah jelang lebaran 2024 /Instagram @bak_indonesia_jabar/

Cara Tukar

  • Penukaran hanya dilakukan pada tanggal, lokasi, dan waktu yang sesuai dengan bukti pemesanan.
  • Penukar wajib membawa KTP dan bukti pemesanan dalam bentuk digital atau cetak disertai QR code.
  • Pilah dan kemas uang rupiah menurut jenis pecahan dan tahun emisi, lalu disusun searah, tidak boleh menggunakan slotip atau perekat lain untuk mengelompokan uang.

Paket Penukaran Uang Rupiah

  • Pecahan 50.000 Bilyet 20 Nominal 1.000.000
  • Pecahan 20.000 Bilyet 50 Nominal 1.000.000
  • Pecahan 10.000 Bilyet 100 Nominal 1.000.000
  • Pecahan 5.000 Bilyet 100 Nominal 500.000
  • Pecahan 2.000 Bilyet 200 Nominal 400.000
  • Pecahan 1.000 Bilyet 100 Nominal 100.000

Inilah jadwal, lokasi, cara pesan serta cara tukar pecahan uang baru dalam program SRAMBI Bank Indonesia provinsi Jawa Barat.***

Halaman:

Editor: Agus Sopyan

Sumber: Instagram @bank_indonesia_jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah