Korban Bertambah, Golden Future Indonesia Kirim Bantuan dan Tim untuk GEMPA MAROKO

- 14 September 2023, 08:47 WIB
Seorang bapa menggendong anaknya diantara puing reruntuhan akibat gempa Maroko
Seorang bapa menggendong anaknya diantara puing reruntuhan akibat gempa Maroko /AFP

"Selain berduka kita juga harus membantu Maroko, apalagi Maroko adalah salah satu negara yang paling awal membantu Indonesia, saat Aceh dilanda Tsunami" katanya.

Seorang ibu menangis bersama keluarganya yang menjadi korban gempa Maroko
Seorang ibu menangis bersama keluarganya yang menjadi korban gempa Maroko afp

Baca Juga: Mengenal Psoriasis Vulgaris: Mengungkap Rahasia Gangguan Kulit yang Perlu Diketahui  

Tentu Gempa bumi yang terjadi di Maroko dianggap gempa bumi yang paling mematikan di negara itu dalam lebih dari enam dekade. Gempa bumi yang berkekuatan 6.3 SR ini selain mengakibatkan korban ribuan jiwa juga mengakibatkan rusaknya bangunan bersejarah Bangunan di kota tua Marrakesh yang menjadi salah satu Situs Warisan Dunia UNESCO.

“Dan saat inilah momentum kita untuk memberikan wujud memperkuat solidaritas terbaik Indonesia, seperti Maroko dulu yang menjadi negara yang awal memberikan bantuan kemanusiaan untuk korban stunami Aceh. Mari kita sebagai Indonesia juga memberikan solidaritas terbaik untuk saudara-saudara penyintas gempa yang ada di Maroko melalui support kepedulian, do’a serta bantuan kemanusiaan”. pungkas Faruq.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x