Mencegah Pencemaran Lingkungan dengan Beberapa Cara Berikut Ini

- 20 Desember 2022, 21:08 WIB
ilustrasi septic tank.png
ilustrasi septic tank.png /

Sementara untuk mengendalikan masalah limbah rumah tangga adalah dengan mengurangi pemakaian deterjen, hemat listrik, dan mengurangi polusi udara dengan bijak menggunakan kendaraan bermotor.

Mengingat ada banyak hal dan perlengkapan rumah tangga yang bisa menipiskan lapisan ozon seperti Anda harus mengurangi pemakaian AC dan efek rumah kaca.  Anda juga bisa menanam beberapa tanaman hijau di perkarangan rumah untuk penghijauan.

Tips Untuk Menjaga Kelestarian Lingkungan

Kemudian, setelah mengetahui beberapa cara untuk menjaga lingkungan. Kali ini ada beberapa upaya yang bisa Anda lakukan untuk menjaga kelestarian dan keasrian lingkungan, dengan cara sebagai berikut:

  1. Melindungi hutan dengan cara tebang pilih, reboisasi, mengadakan taman nasional dan lain sebagainya
  2. Tidak berlebihan dalam menggunakan pestisida dan pupuk. Karena ini bukan hanya berbahaya bagi tanaman tetapi juga berbahaya untuk lingkungan.
  3. Mengolah limbah cair sebelum dibuang ke sungai atau ke saluran air sehingga tidak menyebabkan kerusakan pada ekosistem air. Anda juga bisa mengurangi penggunaan deterjen ini sangat berbahaya bagi ekosistem di air.
  4. Membuang sampah pada tempatnya dan mendaur ulang sampah yang dapat dimanfaatkan untuk mengurangi limbah

Demikianlah ulasan mengenai cara mencegah pencemaran lingkungan yang bisa menjadi referensi Anda.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x