KRONOLOGI LENGKAP Tragedi Kanjuruhan, Ricuh Arema FC vs Persebaya, Ini Isi Laporan Kapolda Jatim ke Kapolri

- 2 Oktober 2022, 12:07 WIB
Kapolda Jawa Timur Irjen Pol. Niico Afinta saat memberikan keterangan pers di Polres Malang, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu 2 Oktober 2022, soal keributan di Stadion Kanjuruhan yang menelan korban 127 orang meninggal dunia /ANTARA/Vicki Febrianto.
Kapolda Jawa Timur Irjen Pol. Niico Afinta saat memberikan keterangan pers di Polres Malang, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu 2 Oktober 2022, soal keributan di Stadion Kanjuruhan yang menelan korban 127 orang meninggal dunia /ANTARA/Vicki Febrianto. /

Kronologis kejadian kerusuhan suporter pasca pelaksanaan pertandingan Liga 1 antara Arema FC Vs Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruan Malang sbb :


- Pukul 21.58 Wib

Setelah pertandingan selesai, pemain dan official Persebaya Surabaya dari lapangan masuk ke dalam kamar ganti pemain dan dilempari oleh suporter aremania dari atas tribun dengan botol air mineral dan lain lain.

Baca Juga: Total Korban Arema vs Persebaya 129 Orang Tewas di Kanjuruhan Malang, Presiden Jokowi Liga 1 DIhentikan

- Pukul 22.00 Wib

Saat pemain dan _official_ pemain Arema FC dari lapangan berjalan masuk menuju kamar ganti pemain, suporter Aremania turun ke lapangan dan menyerang pemain dan official Arema FC, oleh petugas keamanan di lindungi dan dibawa masuk ke dalam kamar ganti pemain.

- Selanjutnya suporter aremania yang turun ke lapangan semakin banyak dan menyerang aparat keamanan.

Karena suporter Aremania semakin brutal dan terus menyerang aparat keamanan serta diperingatkan beberapa kali tidak dihiraukan.

Baca Juga: Aparat Keamanan 'Mengaku' Menembakkan Gas Air Mata di Kanjuruhan, tetapi Bertentangan dengan Regulasi FIFA

Kemudian aparat keamanan mengambil tindakan dengan menembakkan gas air mata ke arah suporter aremania yang menyerang tersebut.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Polda Jatim Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah