Seputar Mudik, Merak-Bakauheni Perlu Mendapat Perhatian Serius, Ada Potensi Bencana karena Anak Krakatau

- 28 April 2022, 13:43 WIB
Kendaraan menuju Penyeberangan Merak macet selama berjam-jam, di sisi lain ada ancaman bencana Gunung Anak Krakatau meletus
Kendaraan menuju Penyeberangan Merak macet selama berjam-jam, di sisi lain ada ancaman bencana Gunung Anak Krakatau meletus /Instagran @seputarserang/

Ia mengatkan, tak ada salahnya keduanya membahas kemungkinan penambahan jadwal penyeberangan dengan menambah armada kapal feri yang melayani penyeberangan di Selat Sunda itu.

Baca Juga: Badminton Asia Championship 2022, Sudah Empat Wakil Indonesia Pastikan Maju ke Perempat Final, Inilah Mereka

"Jumlah kapal yang dioperasikan PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Merak berjumlah 27 kapal dari 68 kapal yang siaga atau naik 17 persen dari 2019. Sementara, di Selasa lalu saja pemudik dengan kendaraan pribadi sudah melonjak lebih dari 42 persen," katanya.

Itu artinya, antrean mendapatkan kapal untuk menyeberang akan panjang dan macet.

Karena itulah, ia berharap ada pembicaraan untuk menambar armada, agar pemudik tidak terlalu lama mengantre dan menyebabkan kemacetan panjang. ***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Beberapa Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah