Waduk Jatigede Sumedang Kekeringan, Dasar Permukaan Bisa Dipakai Jalan-jalan Kendaraan

- 29 September 2023, 09:44 WIB
Pada kemarau 2023, dasar permukaan Waduk Jatigede Sumedang kekeringan, kini bisa dipakai jalan-jalan menggunakan kendaraan.
Pada kemarau 2023, dasar permukaan Waduk Jatigede Sumedang kekeringan, kini bisa dipakai jalan-jalan menggunakan kendaraan. /TikTok @jang.uwal

@TELIK SANDI, wah mncing signa tereh ngurunyud

@Wilshere, bang bawa toples cari ikan sapu sapu yg mati masukan toples kedalam air siapa tau bisa hidup lagi bang

 Baca Juga: Waduk Jatigede Sumedang, Jadi Wisata Budidaya Ikan Mas dan Ikan Nila

Tetapi sebenarnya, masih ada sebagian usaha budidaya ikan masih sempat diselamatkan. Sejumlah ikan dibungkus plastic tampak bisa diangkat dan dibawa menggunakan kendaraan pick-up.

Namun pada rekaman suara pada lokasi Waduk Jatigede, tampak terdengar suara banyak orang mengeluh dengan kondisi air yang mengering. Tampaknya, mereka adalah para pembudidaya ikan, serta masyarakat yang memerlukan pasokan air Waduk Jatigede, terutama petani. ***

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: TikTok @jang.uwal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah