BENARKAH Hari Ini Ada Saksi Kasus Subang 2021 Diperiksa? Ada Saksi yang Diusir Kapolres karena Mengintip

- 19 September 2023, 07:22 WIB
Polisi memeriksa bagasi mobil Alphard tempat jasad Tuti dan Amel korban pembunuhan kasus Subang, ditemukan pada 18 Agustus 2021 lalu. Ada fakta menarik yang diungkap Wa Lilis kaka korban.
Polisi memeriksa bagasi mobil Alphard tempat jasad Tuti dan Amel korban pembunuhan kasus Subang, ditemukan pada 18 Agustus 2021 lalu. Ada fakta menarik yang diungkap Wa Lilis kaka korban. /Instagram Polres Subang

Wa Lilis pun memaparkan kembali ketika di awal kasus Subang 2021, Yoris bersembunyi di masjid karena dia dikejar ayahnya, Yosef, yang meminta uang tambahan untuk membayar kuasa hukum.

Saat itu, menurut Wa Lilis, Yoris menolak memberikan uang karena uang yang dipegangnya saat itu diperlukan untuk biaya tahlilal kedua korban.

Baca Juga: Kadin Kabupaten Tasikmalaya Promosikan Produk Pengusaha Lokal dalam Pameran di China

Meski menurut Yoris di Kanal YouTube Indra Zainal Channel, dia bersembunyi di masjid atas suruhan Indra Zainal. Yoris bersembunyi karena saat itu dikejar-kejar ayahnya, Yosef, yang mengajaknya didapingi kuasa hukum. Namun saat itu Yoris menolaknya.

Wa Lilis juga menceritakan saat Yoris mendatanginya terkait pendampingan hukum. Wa Lilis menceritakan sebenarnya pihak keluarga berinisiatif mencari pendampingan hukum gratis buat mendampingi Yoris dan Danu. Alasannya, saat itu Yoris dan Danu kepepet.

Pihak keluarga kemudian melalui Heri Susanto minta dicarikan pendamping hukum yang gratis dan didapatlah ATS Law Firm yang dipimpin Achmad Taufan.

Rupanya, sebelumnya Indra Zainal yang juga Kepala Desa Jalancagak, berencana akan mencarikan pendampingan hukum buat Yoris dan Danu.

Menurut pengakuan Wa Lilis, Yoris mendatanginya dan mengakui tidak punya uang untuk membayar pengacar seperti yang diminta pak Indra Zainal. Akhirnya pihak keluarga sudah menggunakan ATS Law Firm yang gratis.

Meski kemudian di perjalanan Yoris keluar dari ATS Law Firm dan bergabung dengan kuasa hukum Yosef, namun kemudian dia kembali keluar, dan kini sudah memiliki pengacara baru yakni dari Nalar Law Office.

Wa Lilis sendiri mengaku merasa kecewa karena dulu yang berusaha mencarikan pendampingan hukum dan malah hengkang dari ATS Law Firm.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Heri Susanto YouTube Anjas Asmara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah