KEMANAKAH Rute Tol Lingkar Selatan Bandung? Apakah Sama dengan Tol Socipa Soreang Ciwidey Pangalengan?

- 14 Juli 2023, 08:16 WIB
Tol Lingkar Selatan Bandung akan dilelang tahun 2024. Kemanakah rute yang akan dibangun? Apakah sama dengan Tol Socipa?
Tol Lingkar Selatan Bandung akan dilelang tahun 2024. Kemanakah rute yang akan dibangun? Apakah sama dengan Tol Socipa? /Instagran @pupr_bpjt/

Tol Lingkar Selatan Bandung Minim Ekpos

Dalam Rapat Dengar Pendapat antara Kementerian PUPR dengan Komisi V DPR RI pada 10 Juli 2023, Dirjen Pembiayaan Infrastruktur Kementerian PUPR, Herry Trisaputra Zuna, menyebutkan bahwa proyek Tol Lingkar Selatan Bandung saat ini dalam persiapan lelang yang akan dilelang pada tahun 2024. Tol ini termasuk dalam 6 proyek jalan tol yang akan dilelang tahun depan.

Herry Trisaputra Zuna mengatakan bahwa nili investasi untuk ke-6 proyek jalan tol yang akan ditawarkan pada tahun 2024 itu total mencapai Rp 49,47 triliun.

Adapun 6 proyek jalan tol yang akan dilelang sepanjang tahun 2024 adalah :

1.Tol Malang – Kepanjen, 29,78 km dengan nilai investasi Rp10,04 triliun.

2.Tol Lingkar Selatan Bandung, 46,2 km dengan total nilai investasi 20,24 triliun.

3.Tol Sadang Extension, 21,15 km senilai Rp5,32 triliun

4.Tol Kohod (Pakuhaji) - Lebakwangi (Neglasari), 12,24 km dengan total nilai investasi Rp5,45 triliun.

5.Tol Pluit – Cengkareng, 12 km senilai Rp8,42 triliun.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x