SIM Keliling Bandung, Jadwal dan Lokasi Selasa Hari Ini dan Rabu Besok, 8-9 November 2022, Pastikan Bawa KTP

- 8 November 2022, 05:15 WIB
Ilustrasi SIM Keliling Bandung di ITC Kebon Kalapa. Ada pula himbauan mengenai prokes dan knalpot bising.
Ilustrasi SIM Keliling Bandung di ITC Kebon Kalapa. Ada pula himbauan mengenai prokes dan knalpot bising. /Instagram @tmcpolrestabesbandung/

8. Pendaftaran perpanjangan SIM setiap hari Senin-Sabtu mulai pukul 8.00 sampai dengan 12.00 WIB.

Baca Juga: Kode Redeem FF Terbaru 7 November 2022; GRATIS Backpack Soul Keeper, Emote The Signal, Infernal Draco

9. Surat keterangan sehat dari dokter yang ditunjuk oleh kepolisian di lokasi pelayanan yang menyatakan sehat jasmani, tidak buta warna, tidak tuli, tidak cacat fisik, serta visus mata atau jarak pandang.

Semua keterangan tersebut harus dilampirkan sesuai dengan Peraturan Kepolisian Nomor 5 Tahun 2021 Tentang Penerbitan dan Penandaan SIM.

Biaya perpanjangan SIM sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak adalah sebesar Rp80.000 untuk perpanjangan SIM A dan Rp75.000 untuk perpanjangan SIM C.

Biaya tersebut ditambah dengan biaya asuransi dan tes kesehatan yang dokternya berada di lokasi SIM Keliling Bandung.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Instagram @simrestabesbdg1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x