FAKTA TERKINI Kasus Subang, Misteri Mobil Yaris dan BMW yang Tidak Ada di TKP, Apakah Ada Bukti Baru Kasus

- 18 Mei 2022, 06:37 WIB
Lokasi TKP pembunuh ibu dan anak di Subang beberapa hari lalu. Tampak masih terlihat mobil BMW terparkir di garasi TKP. Namun, beberapa hari terakhir keberadaan mobil itu sudah tidak ada di TKP. Kemanakah gerangan?
Lokasi TKP pembunuh ibu dan anak di Subang beberapa hari lalu. Tampak masih terlihat mobil BMW terparkir di garasi TKP. Namun, beberapa hari terakhir keberadaan mobil itu sudah tidak ada di TKP. Kemanakah gerangan? /DeskJabar/ Yedi Supriyadi/

Baca Juga: Jadwal Final Bulu Tangkis SEA Games 2022, Indonesia vs Thailand, Hari Ini Rabu 18 Mei 2022 Pukul 19.00 WIB

Kemudian dari keterangan Yoris yang saat itu masih dibawah kuasa hukum Achmad Taufan bahwa mobil Yaris tersebut tidak langsung dibawa ke Polsek Jalancagak, tetapi ke suatu tempat dulu sebelum akhirnya dibawa ke Polsek Jalancagak.

“Mengapa tidak langsung di bawa ke ke Polsek tetapi ke suatu tempat dulu, karena saat itu ada beberapa barang yang dimasukkan ke mobil tersebut dr TKP,” papar Fredy.

Menurut Fredy, kalau Yaris dibawa ke Polsek berari ada sesuatu yang nantinya akan jadi bahan pertimbangan dan barang bukti di persidangan terkait kasus Subang.

“Apakah ada sik jari yang tertinggal di dalamnya,” ujar Fredy.

Apalagi menurut keterangan Yoris saat masih dibawah kuasa hukum Achmad Taufan, Kapolres Subang AKBP Sumarni sempat shock setelah mengetahui bahwa anak buahanya membawa mobil Yaris dari TKP.

Yang juga jadi pertanyaan adalah selain mobil Alphard dan Yaris yang dibawa ke Polsek Jalancagak ada mobil BMW yang juga terparkir di garasi TKP kasus Subang. Namun selama ini tidak dibawa ke Polsek hingga bulan ke-9.

Mobil BMW tersebut terparkir hingga berdebu di TKp Ciseuti.

Baca Juga: SEA Games 2022: Duel Indonesia Vs Thailand Sudah Terjadi 78 Kali, INI 10 PERTEMUAN TERAKHIR

Namun yang mengejutkan, beberapa hari lalu atau di bulan ke-9, mobil BMW yang terparkir berdebu itu, sudah tidak terlihat di garasi TKP kasus Subang.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Fredy Sudaryanto Sport


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x